Sabtu, 08 Desember 2012
Perjalanan terakhir Pesawat Discovery.
Pesawat antariksa Discovery melakukan perjalanan terakhirnya di ibukota AS, Washington, sebelum pensiun dan ditempatkan di museum Smithsonian.
Pesawat ulang-alik Discovery di atas punggung pesawat Boeing 747 (foto: VOA/ Brandon Gamer)
Pesawat ulang-alik Discovery di atas punggung pesawat Boeing 747 (foto: VOA/ Brandon Gamer)
Pesawat Discovery terbang mengelilingi Washington DC, tiga kali dalam rangka 'Victory lap' sebelum resmi memasuki masa pensiun. (foto :AP)
Pada tanggal 19 April 2012, pesawat ulang-alik Discovery akan resmi menjadi bagian dari koleksi Museum Udara dan Antariksa Smithsonian di Bandara Internasional Dulles, Virginia (foto : VOA/ Alison Klein)
Pesawat Boeing 747 mengusung pesawat antariksa Discovery pada penerbangan terakhirnya di Washington. (foto : AP)
Pesawat boeing 747 mengusung pesawat antariksa discovery pada penerbangan terakhirnya di Washington (foto : VOA/ Alison Klein)
Pesawat ulang-alik antariksa discovery melakukan penerbangan 'Victory lap' di Washington.DC.
Dalam foto ini terlihat terbang melintasi Gedung Capitol.(foto : VOA/ Alison Klein)
Orang-orang menonton Discovery dari perancah di Gedung Capitol, Washington, 17 April 2012.(foto : VOA/ Alison Klein)
Kokpit Discovery menyala terang saat bersiap-siap untuk penerbangan terakhirnya.(foto : NASA)
Pesawat pengangkut pesawat Discovery tiba di Kenndy Space Center, Florida, untuk mempersiapkan penerbangan ferry pesawat ulang-alik Discovery ke Virginia, 10 April 2012.(foto : NASA)
Presiden AS Bill Clinton dan Hillary Clinton menyaksikan peluncuran Discovery dari Launch Control Center untuk misi STS-95, 29 Oktober 1998. (foto : NASA)
Astronot Soichi Noguchi berjalan di luar angkasa di luar Discovery, 3 Agustus 2005. (foto : NASA)
Sayap kanan pesawat ulang-alik Discovery difoto oleh kru Ekspedisi 13 di stasiun luar angkasa internasional, 6 Juli 2006.(foto : NASA)
Dengan penahan laju sepenuhnya dikerahkan, Discovery mendarat di Landasan 15 Kennedy Space Center yang terang benderang setelah misi sembilan hari, 9 Juni 1999.(foto NASA)
Sumber :
http://www.voaindonesia.com/media/photogallery/178623.html?z=409&zp=6
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar