Jumat, 24 Agustus 2012
Hewan piaraan yang tidak biasa..
Berikut hewan-hewan peliharaan yang tak biasa seperti dilansir dari The Straits Times bersumber dari Reuters, Kamis (16/8/2012).
Beruang.
Beruang ini tampak sedang 'santai' di antara warga Distrik Tando Allahyar, Provinsi Sindh, di mana warga sedang mengungsi ke tempat yang lebih tinggi untuk menghindari banjir. Foto ini diambil 15 September 2011.
Iguana.
Reptil iguana ini menjadi peliharaan pelatih hewan asal Thailand, Santisak Dulapitak (53). Santisak melatih iguana ini duduk di kursi kecil sambil memegang jam berbentuk gitar, di rumahnya yang terletak di luar Bangkok. Foto ini diambil pada 10 September 2009.
Singa.
Zukhro, pegawai kebun binatang ini, dengan santainya berjalan-jalan dengan Vadik, seekor singa berusia 18 bulan di wilayah kebun binatang Dushanbe, Tajikistan, pada 20 Januari 2011 lalu. Orang-orang di sekitarnya pun tampak was-was dan terus waspada melihat aksi Zukhro ini.
Two lion cubs play on top of furniture in a domestic house in Kharkov some 450 km (279.4 miles) northeast of Kiev December 15, 2005. The three-months old lions live in the house of Tatyana Efremova, a veterinarian in Kharkov, who also keeps a number of other exotic animals. REUTERS/Gleb Garanich.
Ular.
Usia bocah Kamboja bernama Oeun Sambat ini baru 3 tahun, namun dia punya nyali memeluk sahabatnya dengan santai, ular piton betina sepanjang 4 meter bernama Chamreun, yang berarti beruntung, di desa Sit Tbow, Kamboja, pada 18 Mei 2003 lalu.
Kelinci.
Orang Indonesia juga terbiasa memelihara kelinci, dilepas bebas di pekarangan dan di kandang. Namun seorang pasangan di Inggris ini memperlakukan kelinci bak anjing atau kucing, mengikat kelincinya dan mengajaknya jalan-jalan di pinggir Sungai Thames, London, 21 Juli 2012 lalu.
Alpaca (Kambing Peru).
Wow! Seorang peselancar Peru, Domingo Pianezzi, ini mengajarkan alpaca alias kambing perunya, Pisco, ikut berselancar di atas papan surfingnya di Pantai San Bartolo, Lima, Peru pada 16 Maret 2010 ini. Sang kambing terlihat diikat pelampung dan basah kuyup mengikuti tuannya itu.
Llama.
Socke, seekor Llama -famili dekat unta- berusia 3 tahun ini mencium tuannya, Nicole Doepper di ruang tamu Nicole, di bagian barat Kota Muelheim, Jerman, pada 14 Januari 2009 lalu. Aih, so sweet!
Kambing.
Kambing biasanya dipelihara di pekarangan berumput atau dimasukkan kandang. Namun beda dengan yang dilakukan seorang warga Summit, New Jersey ini, Cyrus Fakroddin, yang mengajak bercengkerama kambingnya di ruang tamu.
Katak.
Entah, apa maksud pemiliknya mendudukkan katak bernama Oui ini di atas miniatur sepeda motor mini ini. Mungkin biar sang katak bisa merasakan seperti pengemudi motor gede. Foto ini diambil di timur Pattanya pada 10 Januari 2008 itu.
Kuda.
Bukannya membiarkan kudanya makan di padang rumput atau kandang, Carussa Boulden (10) ini malah mengajak kudanya makan spaghetti bolognaise bersama di meja makan keluarganya, di Sydney, Australia pada 18 Agustus 2004 lalu,. Slurrp! Sedapp...
Tupai.
Pemilik tupai ini meminta seorang pastur, Bapa Juan Villa memberkati peliharaannya di gereja San Anton, Madrid, Spanyol pada 17 Januari 2010.
Monyet.
Nah, kalau ini sangat Indonesia, monyet. Gambar ini diambil di Jakarta 21 April 2009, terlihat seekor monyet tampil di atas sepeda motor mainan dalam atraksi topeng monyet di jalanan Jakarta.
A girl walks with her pet monkey on a promenade along the Arabian Sea in Mumbai March 5, 2012. REUTERS/Stringer.
Julian, a pet Red Howler monkey (Alouatta seniculus), uses the toilet in La Pintada, Antioquia province, Colombia February 12, 2007. REUTERS/Albeiro Lopera.
Babi hutan.
Christophe Lutz walks Marcel, a 30 month-old pig-wild boar crossbreed in the small village of Kolbsheim near Strasbourg, August 10, 2012. Marcel, an offspring of a sow and a wild boar, was raised by Christophe and his wife Chloe when he was 3 months-old, and neglected by its mother. REUTERS/Vincent Kessler
Ayam dan bebek.
Xu Guoxing plays a traditional two-stringed Chinese fiddle with his pet rooster and duck in front of his home in a hutong area in Beijing, November 9, 2008. Xu Guoxing, 57, owns two well-trained pets, 'Baibai', a 6-year-old rooster and 'Yaya', a 4-year-old duck for which he every day plays and trains for some actions like jump, nod and make the rooster crow on command. REUTERS/Reinhard Krause.
Sumber :
http://images.detik.com/customthumb
naenaes
http://www.ngobrolaja.com/showthread.php?t=295450
http://id.berita.yahoo.com/foto/hewan-peliharaan-yang-tak-biasa-slideshow/peculiar-pets-photo-1345058239.html
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar